Pembenahan ruangan bimbingan baru bagi calon pengantin kota Pekanbaru oleh BP4 Kota hampir selesai. Ruangan belajar yang digunakan di tempat baru ini adalah Ex Aula Kantor Walikota Pekanbaru yang berada di lantai 3 gedung C. Pembenahan dilakukan dalam upaya menciptakan kondisi nyaman bagi para peserta selama mengikuti proses bimbingan.Aula yang cukup besar ini di partisi menjadi dua bagian, satu bagian untuk ruangan bimbingan kemudian bagian yang satunya digunakan untuk ruang makan dan istirahat peserta.
Diharapkan kondisi ruangan yang baru ini dapat membuat peforma BP4 dalam melakukan pelayanan dan bimbingan terhadap masyarakat menjadi lebih baik.
Baca Juga
Sehubungan dengan pelaksanaan Renovasi Gedung Aula Kegiatan Bp4 dan Sekretariat Kantor Bp4 Kota Pekanbaru yang Bertemp
PEKANBARU (BP4 Pekanbaru). BP4 Pekanbaru menjalin kerjasama penyelenggaraan BImbingan Perkawinan (BIMWIN) dengan Yayas
PEKANBARU (BP4 Pekanbaru) -- Yayasan Baitussa'adah Riau dan Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Zainab Pekanbaru melak
Assalamu'alaikum Wr. Wb... PEMBERITAHUAN Kepada seluruh calon pengantin SE-PROVINSI RIAU KOTA PEKANBARU yang ing